Uraian Indikator
Jumlah Dokumen Data dan Informasi Kegagalan Bangunan Sipil
Definisi Operasional
Dokumen Data dan Informasi Kegagalan Bangunan Sipil paling sedikit mencakup:
a. Identitas
b. Nama
c. Pemilik dan/atau penanggung jawab
d. Lokasi detil
e. Jenis keruntuhan dan/atau tidak berfungsinya
f. Waktu kejadian Kegagalan dan
g. Foto atau bukti kejadian Kegagalan Bangunan.
Bidang Urusan
1.03 - URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG