Uraian Indikator
Panjang Rehabilitasi Tanggul Sungai
Definisi Operasional
Merupakan pekerjaan perbaikan kondisi tanggul sungai untuk mengembalikan fungsinya seperti semula.
Panjang tanggul sungai yang direhabilitasi atau diperbaiki
Bidang Urusan
1.03 - URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG