Uraian Indikator
Anak Telantar yang mendapat permakanan sesuai dengan Standar Gizi Minimal
Definisi Operasional
Anak telantar di luar panti yang mendapatkan permakanan sesuai Standar Gizi Minimal dengan mengacu Angka Kecukupan Energi
Bidang Urusan
1.06 - URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG SOSIAL