Data Statistik Sektoral Daerah (DSSD)

Powered by : SIPD E-walidata

Kode Indikator
2.15.000265
Uraian Indikator
Data Laporan Hasil Evaluasi Kondisi Eksisting RASS
Satuan
Dokumen
Definisi Operasional
Monitoring dan evaluasi dilakukan dengan pentahapan Perencanaan evaluasi yang dimulai sejak awal program RASS. Tahapan penentuan program adalah: 1) penetapan sasaran 2) pengumpulan data dasar dan pemahaman kondisi pejalan kaki dan pesepeda saat 3) penentuan aktivitas-aktivitas yang akan dilaksanakan.
Bidang Urusan
2.15 - URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG PERHUBUNGAN

2.15.02.1.07.0009

Monitoring dan evaluasi Rute Aman Selamat Sekolah (RASS)

2.15.02.2.06.0009

Monitoring dan evaluasi Rute Aman Selamat Sekolah (RASS)