Tingkat Partisipasi dalam Pembelajaran yang Teroganisasi (Satu Tahun Sebelum Usia Sekolah Dasar)

10310052

Standar Data
Kode SDS
10310052
Nama Data
Tingkat Partisipasi dalam Pembelajaran yang Teroganisasi (Satu Tahun Sebelum Usia Sekolah Dasar)
Konsep
  • K02373
    Pendidikan
Definisi
Angka yang menggambarkan partisipasi anak berumur 6 tahun (satu tahun sebelum usia resmi masuk sekolah dasar) dalam program pendidikan yang terorganisir, yaitu: a. pendidikan anak usia dini (pra-sekolah) yang meliputi Taman Kanak-kanak (TK), Raudhatul Athfal (RA), Bustanul Athfal (BA) dan PAUD; dan b. sekolah dasar sederajat.
Klasifikasi Penyajian
[32010026] Wilayah; [32020020] Klasifikasi Wilayah; [10620071] Status Disabilitas; [33220007] Jenis Kelamin;
Ukuran
Persentase
Satuan
persen
Tipe
2
Catatan
NON KATEGORIK