Definisi
Lintasan/rute/jalur angkutan umum untuk pelayanan jasa angkutan, baik angkutan untuk orang maupun angkutan untuk orang dan barang, yang mempunyai asal, tujuan, dan lintasan perjalanan yang tetap; tidak termasuk angkutan yang hanya mengangkut barang.