Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Belitung Timur

Informasi Utama

__Indeks Pembangunan Manusia (IPM)__ Indeks Pembangunan Manusia (IPM) mengukur capaian pembangunan manusia berbasis sejumlah komponen dasar kualitas hidup. Sebagai ukuran kualitas hidup, IPM dibangun melalui pendekatan tiga dimensi dasar. Dimensi tersebut mencakup umur panjang dan sehat; pengetahuan, dan kehidupan yang layak. Ketiga dimensi tersebut memiliki pengertian sangat luas karena terkait banyak faktor. Untuk mengukur dimensi kesehatan, digunakan angka harapan hidup waktu lahir. Selanjutnya untuk mengukur dimensi pengetahuan digunakan gabungan indikator angka melek huruf dan rata-rata lama sekolah. Adapun untuk mengukur dimensi hidup layak digunakan indikator kemampuan daya beli masyarakat terhadap sejumlah kebutuhan pokok yang dilihat dari rata-rata besarnya pengeluaran per kapita sebagai pendekatan pendapatan yang mewakili capaian pembangunan untuk hidup layak.

Badan Pusat Statistik Kab Belitung Timur

bps1906@bps.go.id

S. Sifa'ul Khusna

bps1906@bps.go.id
Belitung Timur IPM
0. Indeks Pembangunan Manusia
Sumber Daya
Tahun 2010-2015 - IPM Kabupaten Belitung Timur.xlsx
XLSX

Download
Tahun 2016-2020 - IPM Kabupaten Belitung Timur.xlsx
XLSX

Download
Tahun 2021-2025 - IPM Kabupaten Belitung Timur.xlsx
XLSX

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) 2020-2023 dihitung menggunakan Umur Harapan Hidup saat Lahir (UHH) hasil Long Form SP2020 (LF SP2020)

Download
Informasi Tambahan

Badan Pusat Statistik Kab Belitung Timur

25 Feb 2024 12:07

23 Apr 2024 07:48