Persentase kesepakatan kerjasama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri

Kode: 01.02.021

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
URUSAN LUAR NEGERI
Klasifikasi
Definisi

Diplomasi ekonomi merupakan instrumen strategis dalam hubungan internasional yang digunakan oleh negara untuk mencapai kepentingan ekonomi nasional. Dalam konteks global saat ini, peran diplomasi ekonomi semakin signifikan dalam membangun kerja sama ekonomi, terutama untuk menarik investasi asing, serta meningkatkan daya saing di tengah perkembangan dunia yang sangat dinamis. Tindak lanjut adalah tindakan yang diambil untuk langkah-langkah selanjutnya Kesepakatan internasional adalah seluruh bentuk perjanjian yang diatur oleh hukum internasional dan dibuat secara tertulis oleh Pemri dengan negara mitra atau subjek hukum internasional lainnya serta menimbulkan hak dan kewajiban pada Pemri yang bersifat hukum publik.

Rumus Perhitungan
Variabel 1:  realisasi kesepakatan kerja sama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri
Variabel 2:  target kesepakatan kerja sama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri

Rumus perhitungan:
Realisasi kesepakatan kerja sama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri/Target kesepakatan kerja sama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri
X 100% 

Interpretasi:
Semakin tinggi persentase mengindikasikan semakin mendekati pencapaian target kerjasama di bidang diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri.
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
02.09.04.01.01 Persentase kesepakatan kerjasama terkait diplomasi ekonomi yang ditindaklanjuti oleh pemangku kepentingan dalam negeri Indikator Sasaran KP