Nilai Realisasi Penanaman Modal di Bidang Hilirisasi

Kode: 02.08.017

Parent
Informasi Dasar
Satuan
triliun rupiah
Tagging RAD
INVESTASI
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Nasional, Provinsi
Definisi

Nilai Realisasi Penanaman Modal di Bidang Hilirisasi merujuk pada investasi dalam proses pengolahan bahan mentah atau sumber daya alam menjadi produk bernilai tambah. Hilirisasi bertujuan untuk memaksimalkan manfaat dari sumber daya yang dimiliki oleh suatu negara dengan mengolahnya di dalam negeri, sehingga dapat menciptakan nilai tambah, lapangan kerja, dan meningkatkan penerimaan negara.* Sumber : Kementerian Investasi dan Hilirisasi/BKPM

Rumus Perhitungan
Jumlah nilai investasi PMA dan PMDN yang terklasifikasi bidang hilirisasi berdasarkan pelaporan pelaku usaha pada LKPM BKPM
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
05.04.01.01.04 Nilai Realisasi Penanaman Modal di Bidang Hilirisasi Indikator Sasaran KP