Proporsi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang Memiliki Izin Usaha

Kode: 02.10.005

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
USAHA KECIL DAN MENENGAH
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Nasional, Provinsi; Status Kepemilikan NIB
Definisi

Proporsi jumlah UMKM yang memiliki izin usaha merupakan perbandingan antara jumlah UMKM yang memiliki izin usaha terhadap jumlah UMKM secara keseluruhan yang dinyatakan dalam persentase.

Rumus Perhitungan
(Jumlah UMKM yang Memiliki Nomor Induk Berusaha/Jumlah UMKM) x 100 (persen)
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
03.03.02.01.01 Proporsi UMKM yang Memiliki Izin Usaha Indikator Sasaran KP