Biaya Transportasi Logistik pada Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan terhadap PDB

Kode: 03.03.004

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
TRANSPORTASI
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Nasional, Provinsi
Definisi

Biaya Logistik / Persentase pengeluaran dalam rangka menangani arus barang, arus informasi, dan arus uang melalui proses pengadaan (procurement), penyimpanan (warehousing), transportasi (transportation), distribusi (distribution), dan pelayanan pengantaran (delivery services) sesuai dengan jenis, kualitas, jumlah, waktu dan tempat yang dikehendaki konsumen, mulai dari point of origin sampai dengan point of destination yang menggunakan Jasa Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan terhadap nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha dalam suatu negara tertentu, atau nilai barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh seluruh unit ekonomi.

Rumus Perhitungan

                
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
05.03.01.01.05 Biaya Transportasi Logistik pada Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan terhadap PDB Indikator Sasaran KP