Kode: 03.03.028
TQI merupakan nilai atau output berupa angka dari hasil pengukuran kereta ukur. Dalam hal ini, kereta ukur digunakan untuk memberikan informasi kondisi kualitas jalan rel yang dilewati pada wilayah Daerah Operasional (DAOP) yang dilakukan inspeksi.
TQI = SD angkatan + SD listringan + SD lebar spur + SD pertinggian
| Kode | Nama Indikator | Level |
|---|---|---|
03.01.02.01.03 |
Kondisi jalur KA Sesuai Standar Track Quality Index (TQI) Kategori 1 dan 2 | Indikator Sasaran KP |