Angka Keberhasilan Pengobatan Tuberkulosis

Kode: 04.01.001

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
KESEHATAN
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Nasional, Provinsi, Kabupaten/Kota
Definisi

Angka yang menggambarkan bagian dari seluruh kasus tuberkulosis yang ditemukan dan diobati, yang mendapat pengobatan lengkap dan sembuh.

Rumus Perhitungan
Jumlah semua kasus TBC diobati yang memiliki hasil akhir pengobatan sembuh dan pengobatan lengkap diantara Jumlah semua kasus TBC yang diobati dan dilaporkan dikali 100%
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
04.13.01.01.02 Angka keberhasilan pengobatan TBC (TB Succes Rate) Indikator Sasaran KP
SIPD
Kode Nama Indikator Level
000013 Angka keberhasilan pengobatan tuberkulosis (treatment success rate) -