Kode: 04.02.002
Perhitungan keberfungsian sosial untuk penduduk penyandang disabilitas, yang menilai kondisi terpenuhinya kebutuhan material, spiritual, dan sosial warga negara agar dapat hidup layak dan mampu mengembangkan diri serta terdiri dari tiga dimensi aspek: kebutuhan dasar, peranan sosial, dan kemandirian ekonomi
Total dari tiga indikator (kebutuhan dasar, peranan sosial, dan kemandirian ekonomi)
| Kode | Nama Indikator | Level |
|---|---|---|
04.20.01.02 |
Indeks kesejahteraan sosial untuk penyandang disabilitas | Indikator Sasaran PP |