Jumlah produk hasil iptek dan inovasi strategis yang dimanfaatkan oleh oleh Pemerintah dan Masyarakat pada bidang-bidang prioritas

Kode: 06.03.012

Parent
Informasi Dasar
Satuan
produk
Tagging RAD
ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI
Klasifikasi
Definisi

Jumlah produk atau hasil dari penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, serta inovasi yang telah diadopsi atau dimanfaatkan oleh instansi pemerintah dan masyarakat umum dalam bidang-bidang yang menjadi prioritas nasional. Bidang-bidang prioritas tersebut dapat mencakup sektor kesehatan, pendidikan, pertanian, industri, dan lainnya yang dianggap penting untuk pembangunan nasional.

Rumus Perhitungan
Metode perhitungan yang digunakan adalah Jumlah produk hasil iptek dan inovasi yang dimanfaatkan oleh masyarakat
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
04.08.03.01.01 Jumlah produk hasil iptek dan inovasi strategis yang dimanfaatkan oleh oleh Pemerintah dan Masyarakat pada bidang-bidang prioritas Indikator Sasaran KP