Jumlah SDM Iptek masuk ke dalam pemeringkatan 2% ilmuwan top dunia

Kode: 06.03.017

Parent
Informasi Dasar
Satuan
orang
Tagging RAD
ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI
Klasifikasi
Definisi

Peringkat ini dikembangkan oleh tim peneliti dari Stanford University yang diakui secara global dalam kategori pemeringkatan ilmuwan dunia bertujuan menunjukkan kualitas dan daya saing SDM Iptek di suatu negar, menjadi tolak ukur kemajuan riset dan inovasi, dan meningkatkan reputasi universitas dan institusi penelitian. Platform/situs/sistem yang akan mengeluarkan pemeringkatan salah satunya adalah yg terlampir, dengan kategori penilaian adalah seperti yg tercantum di kolom metode perhitungan: https://www.adscientificindex.com/

Rumus Perhitungan
Pemilihan ilmuwan didasarkan pada beberapa indikator:
1. Jumlah sitasi: Total kutipan yang diterima oleh publikasi ilmiah seorang ilmuwan.​
2. H-index: Indeks yang mengukur produktivitas dan dampak sitasi dari publikasi seorang ilmuwan.​
3. Hm-index yang disesuaikan dengan kontribusi kolaboratif: Indeks yang menyesuaikan H-index berdasarkan kontribusi dalam kolaborasi penelitian.​
4. Indikator komposit (c-score): Skor yang menggabungkan berbagai metrik untuk menilai dampak keseluruhan seorang ilmuwan.
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
04.09.02.01.02 Jumlah SDM Iptek masuk ke dalam pemeringkatan World's Top 2% Scientists Indikator Sasaran KP