Persentase pemuda yang mengikuti kegiatan sosial kemasyarakatan dalam tiga bulan terakhir

Kode: 06.04.012

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
PEMUDA
Klasifikasi
Definisi

Persentase pemuda usia 16–30 tahun yang mengikuti kegiatan sosial kemasyarakatan di lingkungan sekitar dalam tiga bulan terakhir.

Rumus Perhitungan
Jumlah pemuda usia 16–30 tahun yang mengikuti kegiatan sosial kemasyarakatan di lingkungan sekitar dalam tiga bulan terakhir dibagi jumlah pemuda usia usia 16–30 tahun dikalikan 100%.
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
04.18.1.5 Persentase pemuda yang mengikuti kegiatan sosial kemasyarakatan dalam tiga bulan terakhir Indikator Sasaran PP