Kelompok masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan yang dilibatkan dalam pengelolaan hutan (kelompok)

Kode: 07.03.009

Parent
Informasi Dasar
Satuan
kelompok masyarakat
Tagging RAD
KEHUTANAN
Klasifikasi
Definisi

Pengelolaan hutan bersama masyarakat yang berdampak pada peningkatan kualitas pengelolaan hutan secara berkelanjutan

Rumus Perhitungan
Penjumlahan dari kelompok masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan yang terlibat aktif dalam pengelolaan hutan di tingkat tapak
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
02.21.05.01.01 Kelompok masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan yang dilibatkan dalam pengelolaan hutan (kelompok) Indikator Sasaran KP