Kode: 07.04.014
Metode perhitungan nilai indeks untuk Ketahanan Wilayah Pesisir berdasarkan tiga indikator utama: Rehabilitasi Wilayah Pesisir, Pengendalian Perubahan Iklim, dan Mitigasi Bencana
NKW = w₁ × NRWP + w₂ × NPPI + w₃ × NMBP Dimana: - NKW: Nilai Ketahanan Wilayah Pesisir. - NRWP: Nilai Rehabilitasi Wilayah Pesisir. - NPPI: Nilai Pengendalian Perubahan Iklim Wilayah Pesisir. - NMBP: Nilai Mitigasi Bencana Wilayah Pesisir. - w₁, w₂, w₃: Bobot kontribusi masing-masing indikator, dengan w₁ + w₂ + w₃ = 1
| Kode | Nama Indikator | Level |
|---|---|---|
08.03.01.01.01 |
Nilai Ketahanan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil | Indikator Sasaran KP |