Persentase Capaian Tingkat Kepatuhan Penyampaian SPT Tahunan PPh Wajib Pajak Badan dan Orang Pribadi Berdasarkan Target yang Ditetapkan

Kode: 09.02.039

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
KEUANGAN
Klasifikasi
Definisi

Persentase capaian tingkat kepatuhan wajib pajak terhadap target yang ditetapkan. Semakin tinggi nilainya maka semakin baik.

Rumus Perhitungan
Besaran capaian tingkat kepatuhan dibagi target yang ditetapkan, kemudian dikali 100%.
Mapping
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
07.12.01.01.02 Persentase Capaian Tingkat Kepatuhan Penyampaian SPT Tahunan PPh WP Badan dan Orang Pribadi Berdasarkan Target yang Ditetapkan Indikator Sasaran KP