Rasio Kerugian Ekonomi Langsung Akibat Bencana terhadap Produk Domestik Bruto (PDB)

Kode: 09.02.068

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
KEUANGAN
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Nasional, Provinsi, Kabupaten/Kota; Jenis Bencana; Sektor Ekonomi Perkotaan
Definisi

Proporsi Kerugian Ekonomi Langsung akibat Bencana Relatif terhadap PDB adalah perbandingan antara kerugian ekonomi dalam Rupiah yang diakibatkan oleh kejadian multibencana dan bencana masif di seluruh wilayah (nasional) dikurangi dengan besaran jumlah investasi di bidang penanggulangan bencana dalam Rupiah, dan diperbandingkan (dibagi) dengan besaran nilai PDB pada tahun/satuan waktu yang sama dalam persen.

Rumus Perhitungan
PPDB=(KE-InPDB)x100 Keterangan PPDB: Proporsi Kerugian Ekonomi Langsung akibat Bencana Relatif terhadap PDB (%) KE: Kerugian ekonomi akibat dampak multibencana nasional (Rp) In: Besaran nilai investasi di bidang Penanggulangan Bencana (Rp) PDB: Besaran nilai PDB Nasional (Rp)
Mapping
RPJPN 2025-2045
Kode Nama Indikator Level
44 Proporsi Kerugian Ekonomi Langsung akibat Bencana Relatif terhadap PDB (%) Indikator Utama
RPJMN 2025-2029
Kode Nama Indikator Level
08.02.13 Proporsi Kerugian Ekonomi Langsung Akibat Bencana Relatif terhadap PDB Indikator Sasaran PN
SDGs
Kode Nama Indikator Level
1.5.2* Jumlah kerugian ekonomi langsung akibat bencana terhadap PDB. -
11.5.2.(a) Proporsi kerugian ekonomi langsung akibat bencana relatif terhadap PDB. -
SIPD
Kode Nama Indikator Level
000082 Jumlah kerugian ekonomi langsung akibat bencana terhadap PDB. -
000241 Proporsi kerugian ekonomi langsung akibat bencana relatif terhadap PDB. -