Persentase Aplikasi yang terhubung dengan Sistem Penghubung Layanan Pemerintah Daerah

Kode: 09.03.038

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
INFORMASI
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Provinsi, Kabupaten/Kota
Definisi

Jumlah Aplikasi yang Terhubung: Jumlah aplikasi yang telah berhasil dihubungkan atau diintegrasikan dengan sistem penghubung layanan pemerintah daerah. Jumlah Total Aplikasi: Jumlah seluruh aplikasi yang ada dan seharusnya terhubung dengan sistem penghubung.

Rumus Perhitungan
Persentase Aplikasi yang Terhubung = (Jumlah Aplikasi yang Terhubung / Jumlah Total Aplikasi) * 100%
Mapping
SIPD
Kode Nama Indikator Level
000564 Persentase Aplikasi yang terhubung dengan Sistem Penghubung Layanan Pemerintah Daerah -