Kode: 09.06.020
Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) adalah ukuran yang menggambarkan tingkat kematangan atau perkembangan implementasi dan efektivitas sistem pengendalian intern dalam suatu instansi pemerintah. SPIP adalah rangkaian proses yang dirancang untuk memberikan keyakinan memadai bahwa tujuan organisasi akan tercapai dengan efektivitas dan efisiensi operasional, keandalan pelaporan keuangan, serta kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku.
| Kode | Nama Indikator | Level |
|---|---|---|
000443 |
Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) | - |
001154 |
Maturitas Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) | - |