Persentase Produk Inovasi yang Dimanfaatkan

Kode: 10.04.033

Parent
Informasi Dasar
Satuan
persen
Tagging RAD
DATA DUKUNG LAINNYA
Klasifikasi
Wilayah Administrasi: Provinsi, Kabupaten/Kota
Definisi

mengukur tingkat pemanfaatan produk inovasi yang dihasilkan oleh pemerintah daerah, lembaga penelitian, atau pelaku usaha di daerah dalam mendukung pembangunan dan pelayanan masyarakat. Pemanfaatan diartikan sebagai penggunaan produk inovasi tersebut oleh pemerintah, masyarakat, atau pihak lain untuk mencapai tujuan tertentu

Rumus Perhitungan
Rumus:
Persentase = (Jumlah_Produk_Inovasi_yang_Dimanfaatkan / Total_Produk_Inovasi_yang_Dihasilkan) * 100%
Mapping
SIPD
Kode Nama Indikator Level
001150 Persentase Produk Inovasi yang Dimanfaatkan -