IPM Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2019 sebesar 71,30
29 April 2020
Abstract
<ul style="box-sizing: border-box; margin-top: 0px; margin-bottom: 10px; color: rgb(51, 51, 51); font-family: "Segoe UI"; font-size: 14px; text-align: justify; background-color: rgb(255, 255, 255);"><li style="box-sizing: border-box;"><font face="Arial, Verdana" style="box-sizing: border-box;"><span style="box-sizing: border-box; font-size: 13.3333px;">Pembangunan manusia di Kepulauan Bangka Belitung terus mengalami </span></font>kemajuan yang ditandai dengan meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kepulauan Bangka Belitung. Pada tahun 2019, IPM Kepulauan Bangka Belitung mencapai 71,30. Angka ini meningkat sebesar 0,63 poin atau tumbuh 0,89 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang memiliki nilai IPM sebesar 70,67.</li><li style="box-sizing: border-box;">Bayi yang lahir pada tahun 2019 memiliki harapan untuk dapat hidup hingga usia 70 tahun 6 bulan, lebih lama 3 bulan 25 hari dibandingkan dengan tahun sebelumnya.</li><li style="box-sizing: border-box;">Anak-anak usia 7 tahun memiliki harapan dapat menikmati pendidikan selama 11,94 tahun, atau hampir setara dengan lulus Sekolah Menengah Atas.</li><li style="box-sizing: border-box;">Penduduk usia 25 tahun ke atas secara rata-rata telah menempuh pendidikan selama 7,98 tahun, atau hampir setara dengan masa pendidikan di kelas VIII Sekolah Menengah Pertama.</li><li style="box-sizing: border-box;">Penduduk Kepulauan Bangka Belitung memenuhi kebutuhan hidup dengan rata-rata pengeluaran per kapita yang disesuaikan sebesar Rp. 12.959.000,- per tahun, meningkat Rp 293.000 dibandingkan dengan tahun sebelumnya.</li></ul>
Tangal Rilis: 29 April 2020
Ukuran File: 0.81 MB
Berita Resmi Statistik Terbaru
Pada November 2025, tingkat inflasi Year on Year (y-on-y) K...
1 Desember 2025
Oktober 2025 inflasi Year on Year (y-on-y) Kabupaten Belitun...
3 November 2025
September 2025 inflasi Year on Year (y-on-y) Kabupaten Belit...
1 Oktober 2025
Agustus 2025 inflasi year on year (y-on-y) Kabupaten Belitun...
1 September 2025
Juli 2025 inflasi Year on Year (y-on-y) Kabupaten Belitung T...
1 Agustus 2025
Link berhasil disalin!