Profil Industri Mikro dan Kecil Kabupaten Belitung Timur Tahun 2021

ISSN/ISBN : -

28 Desember 2023
Profil Industri Mikro dan Kecil Kabupaten Belitung Timur Tahun 2021
Abstract
Publikasi Profil Industri Mikro dan Kecil (IMK) Kabupaten Belitung Timur Tahun 2021 ini merupakan publikasi hasil pelaksanaan Survei Industri Mikro dan Kecil 2021 (VIMK21) Tahunan. Survei ini dilaksanakan di seluruh kabupaten/kota termasuk di Kabupaten Belitung Timur. Data yang disajikan dalam publikasi meliputi banyaknya perusahaan, tenaga kerja, balas jasa pekerja, pengeluaran, pendapatan, permodalan, kesulitan usaha, pelayanan dan bimbingan usaha, serta distribusi pemasaran IMK di Kabupaten Belitung Timur tahun 2021
ISSN/ISBN: -
Tangal Rilis: 28 Desember 2023
Ukuran File: 7.36 MB
Link berhasil disalin!